AC Indoor Anda “Berisik”? Baca Penyebab Dan Cara Mengatasinya
AC (air conditioner) atau pendingin ruangan umumnya berfungsi dengan normal apabila dirawat dengan baik. Pemilik AC yang kurang merawat AC dengan baik dapat menemui berbagai masalah terkait dengan pendingin ruangan yang dimiliki. Masalah yang seringkali muncul yaitu AC kurang atau tidak dingin, sensor melemah, kebocoran air, serta bunyi “berisik” AC itu sendiri. Salah satu masalah…
Read more